STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN POLITIK PARTAI SOLIDARITAS INDONESIA DALAM MEMBANGUN CITRA PARTAI POLITIK PADA SEGMENTASI GENERASI MILENIAL DI PROPINSI BENGKULU

Authors

  • Haza Karimalla Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Bengkulu
  • Sri Dwi Fajarini Program Studi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Bengkulu

DOI:

https://doi.org/10.36085/.v2i2.3078

Abstract

Partai Solidaritas Indonesia merupakan partai yang baru pertama kali mengikuti kostelasi pemilu tepatnya pada tahun 2019. Sebagai partai yang baru pertama kali mengikuti konstelasi pemilu tentunya sangat menarik untuk diteliti komunikasi pemasaran politik yang dilakukan partai solidaritas indonesia dalam membangun citra partai politik.

Atas dasar itu maka peneliti mengusung rumusan masalah sebagai berikut : “Bagaimana Strategi Komunikasi Pemasaran Politik Partai Solidaritas Indonesia Dalam Membangun Citra Partai Pada segmentasi Generasi Milenial di Provinsi Bengkuluâ€. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui upaya dan strategi komunikasi pemasaran politik partai solidaritas Indonesia dalam membangun citra partai pada segmentasi generasi milenial di Provinsi Bengkulu.

Dalam penelitian ini, peneliti menggunakan metode penelitian kualitatif dengan menggunakan tekhnik Purposive Sampling yang kriteria informan ditentukan oleh peneliti sendiri berdasarkan penelitian ilmiah. Dari hasil penelitian peneliti yang menggunakan teori Adnan Nursal dan Niffenger, peneliti menyimpulkan bahwa dalam melakukan komunikasi pemasaran politik membangun citra partai pada segmentasi generasi milenial di Provinsi Bengkulu, PSI memasarkan produk partai melalui berbagai upaya, baik itu melalui media sosial serta kampanye.

 

Kata kunci : Komunikasi, Komunikasi Pemasaran dan Strategi Komunikasi Pemasaran.

References

A. Muri Yusuf, 2014, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan Penelitian Gabungan, Jakarta : Prenadamedia Group.

Ali dan Purwandi, 2017, Milenial Nusantara, Jakarta : PT Gramedia Utama. .

Argenti, Paul.A, 2010, Corvorate Commucation, Jakarta : Salemba Humanika.

Billy Sandrianto, 2009, Komunikasi Pemasaran Partai Politik, Surakarta, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik, Universitas Sebelas Maret

Jefkins, Frank. 2003. Public Relations.Jakarta: Erlangga.

Llilleker, DG dan Jackson N, 2011, Political Public Relation and Political Marketing. New York : Routledge

Meleong Lexy, 2002. Metode Penelitian Kualitatif, Bandung : CV. Remaja

Muchtar Khoiruddin, 2016, Komunikasi Politik dan Pembentukan Citra Partai. Jurnal Ilmu Komunikasi. Volume 14, nomor 2, mei – agustus.

Nimmo, 2000, Komunikasi Politik: Komunikator, Pesan, dan Media. Bandung : Remaja Rosdakarya

Rialdo Rezeky, Muhammad Saefulla. 2017. Strategi Humas Partai Dalam Membangun Citra Partai Pada Pemilu 2014. Journal Of Communication. Volume1, nomor 1 (http://jurnal.umt.ac.id/index.php/nyimak/article/view/276), di akses 27 November 2020

Saipul Muhtadi, Asep, 2008, Komunikasi Politik Indonesia, Dinamika Islam Politik Pasca Orde Baru, Bandung: PT Remaja Rosdakarya..

Sugiyono, 2011, Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D, Bandung: Remaja Rosdakarya

Susanto, 2009, Reputation Driven Corporate Social Responsibilty ( Pendekatan Strategic Manajement). Jakarta : Esensi.

Sutrisno, 2018, Jurnal Ilmu Pemerintahan dan Sosial Politik UMA (Journal of Governance and Political SocialUMA), Volume 6, nomor 2, Juni-Desember (http://ojs.uma.ac.id/index.php/jppuma/article/view/1617/1746), di akses 24 November 2020

Sutisna, 2002, Perilaku dan Komunikasi Pemasaran, Bandung : PT Remaja Rosdakarya

Wells,W.dkk, 2000, Adversiting : Principless and practice, Fifth Edition, Pretice

Downloads

Published

26-01-2022

How to Cite

Karimalla, H., & Fajarini, S. D. (2022). STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN POLITIK PARTAI SOLIDARITAS INDONESIA DALAM MEMBANGUN CITRA PARTAI POLITIK PADA SEGMENTASI GENERASI MILENIAL DI PROPINSI BENGKULU. J-SIKOM, 2(2). https://doi.org/10.36085/.v2i2.3078

Issue

Section

Articles
Abstract viewed = 566 times