MENINGKATKAN PEMAHAMAN LITERASI MEDIA MASYARAKAT DALAM PENCEGAHAN INFORMASI HOAX

Penulis

  • EWINDA FERONIKA Prodi Ilmu Komunikasi Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik Universitas Muhammadiyah Bengkulu
  • Rasman Rasman Program Studi Komunikasi dan Penyiaran Islam Fakultas Agama Islam Universitas Muhammadiyah Bengkulu

DOI:

https://doi.org/10.36085/joiscom.v2i2.2004

Abstrak

ABSTRAK

Informasi yang tersebar luas dimasyarakat sangat banyak dan datang terus-menerus tanpa henti,dan dari banyaknya berita dan informasi tentu akan banyak juga pengaruh negatif dan pemalsuan informasi atau biasa dikenal dengan berita hoax. Media massa juga berpengaruh besar akan tersebar informasi-informasi hoax tersebut. Dan dalam pencegahan informasi hoax tersebut perlunya pemahaman literasi media masyarakat dalam pencegahan informasi hoax. Sangat mudahnya akses informasi dan hal lainnya ke internet atau media sosial yang akan memudahkan berita-berita yang tidak benar juga ikut terekspos sehingga sangat cepat berita bohong atau hoax diterima dimasyarakat mangka dari itu artikel ini bertujuan untuk pencegahan hal tersebut dan meningkatkan pemahaman literasi media dimasyarakat dalam pencegahan informasi hoax.

Kata Kunci : Berita Bohong (hoax), Literasi Media, Pencegahan Informasi Hoax.

 

ABSTRACT

Information that is widely spread in the community is very much and comes continuosly without stopping, and from the abundance of news and information, of course there will also be many negative influences and falsification of information or commonly known as hoax news. The mass media also has a big influence on the spread of hoax information. And preventing hoax information, it isnecessary to understand public media literacy in preventing hoax information.  Very Easy access to information and others to the internet and social media which will make it easier for news stories that are not intended to be exposed to that fake news or hoaxes are received in the community so that this article aims to prevent this and online media and how to prevent the hoax and improve the understanding of public media literacy in preventing hoax information.

Key Words : Fake News (hoax), Media Literacy, Preventing of Hoax Information.

Referensi

Amar,Dony. F. Literasi Berita Hoax Dalam Masyarakat Nomaden.JurnalMendidik. Cxzs. Vol3.No.1,.

GP.Covid-19. https://katadata.co.id

Rasyid.N.O.dkk.2018.LITERASI MEDIA DAN PENANGKALAN HOAX (Studi Fenomenologi Vaksin Campak Rubela).Vol.2.No.1,.

OkeZone.com. Berita Hoax Vaksin Cov19. https://www.okezone.com

Sarwahitta.,dkk.2019.Literasi Media Untuk Mengantisipasi Berita Hoax.Journal Pengabdian Kepada Masyarakat. Vol.16.No.1,.

Melinda.N.2017.Generasi Anti Hoax (Sosialisasi Literasi Media). https://ejournal.unsri.ac.id

Literasi Media Kunci Menangkal Berita Hoax. 27-04-2021. https://m.mediaindonesia.com

Gumilar,G.dkk.2017.LITERASI MEDIA-HOAX-Universitas Padjadjadjaran.Vol.2.72rujukan.

Rahmawati.A.dkk.2019.Literasi Media Untuk Mengantisipasi Berita Palsu(HOAX) diMedia Sosial Bagoi Masyarakat Pulau Tidung Kepulauan Seribu.Vol.16.No.1,.

Wildaylia.Gede.Ayu.dkk.2019.literasi mediaa baru dan penyebaran berita hoax(studi kasus mahasiswa STMIK STIKOM Indonesia).Vol.5.N0.1,.

Alif.Ismail.M.dkk.2018.literasi media dalam menanggulangi berita hoax( Studi para pelajar SMKN 4 Bekasi Dan Mahasiswa AKOM BSI, Jakarta).Vo;.1.No.3,.

Judhita.C.2017.interaktivitas komunikasi hoax dimedia sosial dan antisipasinya (interaski komunikasi hoax dimedia sosial serta antisipasinya).Vol.1,.ISSN :2507-1907.No.16,.

Hendra.R.Guntara.B.dkk.2020.sosialisasi dampak dan bahaya berita bohong (Hoax)bagi generasi kilenial di Indonesia.Vol.1.No.3,.

Milyane.M.Tita.2020.dkk.literasi media dalam tataran konsep.Vol.7.No.2,. http://journal.unla.ac.id

Sultan.M.Istiyanto.B.S.2019.model loiterasi media sosial bagi mahasiswa.Vo.3.No.6,.

CA.Lestari.2020.kecakapan literasi media dikalangan generasi milenial.Vol.18.No.1,.

Karman.K.2014.media sosial:antara kebebasan dan eksploitasi social media.Vol.18.No.1,.

Diterbitkan

2021-10-01

Cara Mengutip

FERONIKA, E., & Rasman, R. (2021). MENINGKATKAN PEMAHAMAN LITERASI MEDIA MASYARAKAT DALAM PENCEGAHAN INFORMASI HOAX. JOISCOM (Journal of Islamic Communication), 2(2). https://doi.org/10.36085/joiscom.v2i2.2004
Abstrak viewed = 482 times