ALIH KODE DAN CAMPUR KODE DALAM INTERAKSI JUAL BELI DI PASAR TRADISIONAL MODERN (PTM) KOTA BENGKULU

Authors

  • Mahdijaya - Mahdijaya Universitas Muhammadiyah Bengkulu
  • Hasmi Suyuthi
  • Relika Imelda

Abstract

Abstrak

 

Masalah penelitian ini adalah terjadinya alih kode dan campur kode dalam interaksi jual beli di PTM Kota Bengkulu. Penelitian ini bertujuan untuk mendeskrispikanjenis alihkode dan campur kode dalam interaksi jual belidiPTM KotaBengkulu. Ini merupakan penelitiankualitatifdenganmetode deskriptif yang dilaksanakandiPTMKotaBengkulu.Penelitiandilakukanpada bulan Januari 2020, Penentuan informan sebagai sumber data pada penelitian ini dengan menggunakan teknik purposive sampling.Teknikpengumpulandata dilakukanmelaluisimakbebaslibatcakap (SBLC), teknik rekam, danteknikcatat.Data dianalisis dengan teknik reduksi data, penyajian data, dan kesimpulan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa alih kode yang ditemukan terdiri atas dua jenis, yaitu alih kode permanen dengan 6 percakapan dan alih kode sementara dengan 14 percakapan, sedangkan untuk campur kode ditemukan tiga jenis campur kode, yaitu campur kode kata, frasa, dan klausa. Campur kode kata ditemukan dalam 12 percakapan, campur kode frasa dalam 10 percakapan, dan jenis campur kode klausa dalam 8 percakapan.Saran yang dapat diajukan bagi penelitidanpemerhatimasalahbahasabahwa permasalahan alih kode dan campur kode dapat menjadi referensiuntuk dilakukan penelitian lanjutan.

 

Kata Kunci:  Alih kode, campur kode, interaksi jual beli

References

DAFTAR PUSATAKA

Bista,Khrisna.2010. â€FactorsofCodeSwitchingamongBilingual EnglishStudents intheUniversityClassroomâ€. DalamJournalofEnglishfor SpecificPurposesWorld,Vol. 9 (29): 1-19

Chaer,Abdul. 2010.Sosiolinguistik: PerkenalanAwal. Jakarta: RinekaCipta.

Chaer, Abdul dan Leonie Agustina.2010. Sosiolinguistik Perkenalan Awal. Jakarta: Rineka Cipta.

Hestiyana.2013. “Campur KodeBahasaIndonesiadanBahasaBanjarpadaStatus FacebookKalanganRemajaKotaBanjarmasinâ€DalamUndas:JurnalHasilPenelitian Bahasa dan Sastra,9(1): 2-11.

Kridalaksana, Harimurti.2009. Kamus Linguistik.Jakarta: Gramedia.

Mahsun.2006. MetodePenelitianBahasa: TahapanStrategi,Metode,danTekniknya. Jakarta: RajaGrafindo Persada.

Margana.2014.â€AlihKodedalam Transaksi Jual Beli di Pasar KlewerDaerahIstimewaYogyakartaâ€. Dalam Bilingual Research Journal, Vol. 30(2): 293-307.

Marwan,Iwan.2016.â€AlihKodedanCampurKodedalamPemerolehanBahasaAnakâ€.Dalam Jurnal Universum, Vol.10 (2): 191-198.

Mustikawati,DiyahAtiek.2015.â€AlihKodedanCampurKodeAntara Penjualdan Pembeli(AnalisisPembelajaranBerbahasa MelaluiStudiSosiolinguistik)â€.Dalam Jurnal Dimensi Pendidikan dan Pembelajaran, Vol.3(2): 23-32.

Purwanda,Hendra danPurwanti,SyamsulRijal.2018.â€CampurKode dalamAcara KenduridiKelurahanRawa Makmur KecamatanPalaranKota Samarinda: Kajian Sosiolinguistikâ€.Dalam Jurnal Ilmu Budaya, Vol.2(4):313-326.

Rhosyantina, Laura. 2015.â€Alihkode, Campur Kode, dan Interferensi dalam Peristiwa TuturPenjual danPembeli di Ranah Pasar Tradisional CisanggarungLosari Kabupaten Brebes (Kajian Sosiolinguistik)’.Dalam Jurnal Sosiolinguistik, Vol. 2(1): 19-28.

Rosita,Mundianita.2016. “Alihkode danCampurKodeBahasa Jawa dalam Transaksi di Pasar Tradisional Tegalâ€. Dalam Jurnal KajianSosiolinguistik, Vol 3(2): 14-25.

Rulyandi, RohmadiMuhammad, dan Sulistyo EdyTri. 2014. “AlihKodedan CampurKodedalamPembelajaranBahasaIndonesiaâ€. DalamJurnalPedagogia, Vol.17(1): 27-39

Sugiyono.2010.MetodePenelitianKuantitatifKualitatifdanR&D.Bandung: Elfabeta.

Soepomo, Poedjosoedharmo. 2008. Pengantar Sosiolinguistik. Yogyakarta: Universitas Gajah Mada.

Sumarsono. 2014. Sosiolinguistik. Yogyakarta: Sabda.

Susmita,Nelvia.2015. â€AlihKodedanCampurKodeDalamPembelajaranBahasa Indonesia di SMPNegeri12 Kerinciâ€. Dalam Jurnal Pendidikan, Vol. 17(2): 87-98.

Susanti,RinaDewi.2017.“AlihKodedanCampurKodediPasarWeranganâ€. Dalam Jurnal Penelitian Bahasa Indonesia, Vol. 1 (2): 14-25.

Suwandi. 2008. Memahami Penelitian Kualitatif.Jakarta: RiekaCipta.

Downloads

Published

2020-06-30
Abstract viewed = 221 times