MEMPRODUKSI DAN PENJUALAN PUPUK KOMPOS SEBAGAI PENINGKATAN PENDAPATAN KELURAHAN SELEBAR BARU

Authors

  • Abdi Jaya Putra Muhammadiyah university of bengkulu http://orcid.org/0000-0003-3348-8789
  • Muhammad areza gozali Universitas Muhammadiyah Bengkulu
  • Yoega dwi putra ey Universitas Muhammadiyah Bengkulu
  • Wulan anggraini Universitas Muhammadiyah Bengkulu

DOI:

https://doi.org/10.36085/jimakukerta.v2i1.2488

Abstract

Kelurahan Sawah lebar baru merupakan salah satu daerah yang terletak di Kecamamatan Ratu Agung merupakan salah satu kecamatan yang letaknya berada 2 km dari Pusat Kota Bengkulu.  Berdasarkan Peraturan Daerah Kota.Bengkulu Nomor 28 Tahun 2003 tentang pembentukan Kelurahan dan Kecamatan di Kota Bengkulu menjelaskan bahwa Wilayah kecamatan Ratu Agung memiliki luas wilayah 1.203.585 Ha dan terdiri dari 8 Kelurahan, 170 RT dan 41 RW. Kecamatan Ratu Agung memiliki jumlah penduduk kurang lebih 71,500 jiwa  Abdi Masyarakat di Kelurahan Sawah Lebar baru Kecamatan Ratu Agung. Tujuanyang ingin dicapai adalah menghasilkan wirausaha pupuk Organik (Kompos)sebagai komoditas unggulan melalui pemberdayaan kelamompok masyarakat. Hasil kegiatan ini adalah berupa pupuk kompos yang berasalah sampah organik dengan nilai tambah ekonomi yang tinggi dan fungsi pemanfaatan potensi setempat. Pupuk yang sudah berupa kompos dikemas dan siap dipasarkan bagi petani, peningkatan pemahaman warga untuk memilah sampah dan memanfaatkan sampah yang terpilah. Sampah organik untuk kompos sedangkan sekam padi untuk briket, sampah dedak untuk membuat kompor masak.

 Kata Kunci: Produksi, Penjualan Pupuk Kompos

Author Biography

Abdi Jaya Putra, Muhammadiyah university of bengkulu

Collage student

References

Khairul Bahrun, Yusmaniarti, Hernadianto, Fraternesi, R. (2021). Jurnal INDONESIA RAYA. Jurnal Indonesia Raya, 2(2), 1–5.

Yusmaniarti, Yusmaniarti, Sri Ekowati, Uswatun Isnaini Abror, S. (2018). Mengukur minat berwirausaha melalui pendekatan theory of planned behavior dan variabel efikasi diri serta literasi ekonomi (studi pada mahasiswa ptn & pts di kota bengkulu). Seminar Nasional “Dunia Pendidikan Dalam Perubahan Revolusi 4.0,†1(1). https://doi.org/DOI 10.17605/OSF.IO/E7NWZ

Kurnia, M., Jaya, I., Jalil, A. R., Arya, N., & Amin, S. (2020). KKN Tematik Pemberdayaan Masyarakat melalui Penerapan Teknologi Untuk Peningkatan Taraf Hidup Masyarakat Di Kecamatan Pulau Sembilan Kabupaten Sinjai. Jurnal Pengabdian Masyarakat Hasanuddin, 1(1), 1-9. https://doi.org/10.20956/jpmh.v1i1

Downloads

Published

2022-01-31

Issue

Section

Edisi Januari Vol 2 No 1 2022
Abstract viewed = 185 times