Peran Stakeholders dalam Pengembangan Objek Wisata Air Terjun Curug 9 di Kabupaten Bengkulu Utara

Peran Stakeholders Dalam Pengembangan Objek Wisata Air Terjun Curug 9

Authors

  • Titi Darmi Universitas Muhammadiyah Bengkulu

DOI:

https://doi.org/10.36085/jmpkp.v6i1.5112

Abstract

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui peran stakeholders dalam pengembangan objek wisata air terjun curug 9. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah jenis penelitian kualitatif dan tipe penelitian yang digunakan adalah fenomenologi. Teknik pengumpulan data yang digunakan peneliti adalah wawancara, observasi, dan dokumentasi. Teknik analisis data yang digunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan. Keabsahan data menggunakan triangulasi yaitu triangulasi sumber, triangulasi teknik, triangulasi waktu.Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa peran stakeholder dalam hal ini pemerintah dan masyarakat dalam pengembangan objek wisata air terjun curug 9 belum memuaskan, diperlukan sarana dan prasarana yang cukup modern untuk meningkatkan pengembangan objek wisata tersebut. Selain itu keterbatasan dana dari pemerintah sehingga menjadi masalah utama yang menghambat pembangunan sarana dan prasarana menjadi problem tersendiri yang harus dihadapi dalam pengembangan objek wisata air terjun curug 9.

References

Alfridus Gado, & Mansuetus Gare. (2022). Parameter Penentu Aksesibilitas Pengunjung Wisata Pantai Koka Di Desa Wolowiro Kecamatan Paga Kabupaten Sikka Provinsi NTT. PADURAKSA: Jurnal Teknik Sipil Universitas Warmadewa, 11(2), 186–192. https://doi.org/10.22225/pd.11.2.5016.186-192

Anggrayini, N. (2022). Peranan Sektor Pariwisata Terhadap Pendapatan Asli Daerah Kabupaten Kotawaringin Barat. Magenta, 10(2), 61–82.

Buton, L. J., & Goa, I. (2021). Penentuan Strategi yang Tepat untuk Pengembangan Ekowisata Mangrove di Desa Siahoni Kecamatan Namlea Kabupaten Buru. Jurnal Pendidikan Tambusai, 5(3), 10578–10588. Retrieved from https://jptam.org/index.php/jptam/article/view/2667%0Ahttps://jptam.org/index.php/jptam/article/download/2667/2317

Darmi, T. (2016). Capacity Building Resource Management Of Coastal Areas To Improve The Local Economic Based By Cross-Cutting Partnerships: Case Study on Panjang Beach Bengkulu City. 2nd International Conference on Tropical and Coastal Region Eco Development 2016, 55(1). https://doi.org/10.1088/1742-6596/755/1/011001

Darmi, T., Suwitri, S., Yuwanto, & Sundarso. (2017). Capacity Building as Accelerator for Improving Autonomous Region Recently Knows as (DOB): Case Study in Seluma Distrcit Bengkulu Province, Indonesia. Journal of Public Administration and Governance, 7(3). https://doi.org/10.5296/jpag.v7i3.11657

Ekky, S., Dewi, P., & Lasso, A. H. (2021). Partisipasi Masyarakat Pada Pembangunan Pariwisata di Desa Ngargogondo, Magelang, Jawa Tengah. Jurnal Pariwisata Terapan, 6(1), 2022. Retrieved from https://jurnal.ugm.ac.id/jpt

Hariani, W. (2021). Strategi Pengembangan Pariwisata Kota Pagar Alam. Jurnal Manajemen Publik & Kebijakan Publik (JMPKP), 3(2), 66–73.

Pasanchay, K., & Schott, C. (2021). Community-based tourism homestays’ capacity to advance the Sustainable Development Goals: A holistic sustainable livelihood perspective. Tourism Management Perspectives, 37(January 2021), 100784. https://doi.org/https://doi.org/10.1016/j.tmp.2020.100784

Pourebrahim, S., Hadipour, M., & Bin Mokhtar, M. (2011). Integration of spatial suitability analysis for land use planning in coastal areas; case of Kuala Langat District, Selangor, Malaysia. Landscape and Urban Planning, 101(1), 84–97. https://doi.org/10.1016/j.landurbplan.2011.01.007

Ulum, S., & Suryani, D. A. (2021). Partisipasi Masyarakat Dalam Pengembangan Desa Wisata Gamplong. Jurnal Manajemen Publik & Kebijakan Publik (JMPKP), 3(1), 14–24.

Wati, D. S., Juim, & Darmi, T. (2022). Upaya Pengembangan Objek Wisata Air Terjun Tiga Pangung Di Desa Ulak Bandung Kec. Muara Sahung Kab. Kaur. Jurnal Manajemen Dan Ilmu Administrasi Publik, 3, 275–283.

Yuniningsi, T., Darmi, T., & Sulandari, S. (2019). Model Pentahelik Dalam Pengembangan Pariwisata di Kota Semarang. Journal of Public Sector Innovation, 3(2), 84–93.

Downloads

Published

2024-04-30
Abstract viewed = 15 times