Implementasi Perlindungan dan Pemberdayaan UMKM di Kabupaten Lebong

Authors

  • Sri Indarti Universitas Muhammadiyah Bengkulu
  • Titi Darmi Universitas Muhammadiyah Bengkulu

DOI:

https://doi.org/10.36085/jmpkp.v4i2.4693

Keywords:

Implementasi; Perlindungan Pemberdayaan UMKM

Abstract

Implementasi   Peraturan Pemerintah No. 7 tahun 2021 tentang Kemudahan, Perlindungan dan Pemberdayaan Koperasi, Usaha Mikro, Kecil dan Menengah  memiliki beragam pola di berbagai daerah, dengan kondisi daerah yang beragam. Tujuan penelitian ini adalah mendeskripsikan implementasi perlindungan dan pemberdayaan usaha kecil dan menengah (UMKM), dengan berfokus pada  1) pembinaan dan 2) pemberian fasilitas. Penelitian ini menggunakan Regim Theory Stokker, bahwa orang-orang yang terlibat dalam implementasi adalah aktor-aktor yang memiliki nilai-nilai yang ingin diwujudkan dalam implementasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa ada pembinaan dengan pola sosialiasi dan failitas masih terbatas. Rekomendasi dari penelitian ini, adalah perlu update data secara kontinyu lebih lengkap terhadap UMKM sebagai database pembinaan dan pemberian fasilitas. Pelaksana kebijakan perlu meningkatkan  kapasitas dan komitmen, serta inovasi untuk penerapan kebijakan yang memberikan manfaat optimal terhadap publik di daerah

References

Darmi, Titi. Nuryakin & Nusantar, BD. (2020). Competitive Strategy of Small Micro Businesses Industry Cluster in the Middle of Pandemic Covid 19. The First International Conference on Political, Social and Humanities Sciences (ICPSH 2020) Navigating Global Society in the Disruptive Era. ISBN 978-623-6783-36-8. UNSOED PRESS. Pp. 258-267

Darmi, T., Nuryakin, N., & Mujtahid, I. M. (2022). Social Capital Analysis in Small and Micro Enterprises (SMEs) Management during the Covid-19 Pandemic. Jurnal Kebijakan dan Administrasi Publik, 26(1).

Lakip 2021. Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, dan UMKM Kabupaten Lebong tahun 2021.

Peraturan Pemerintah No. 7 Tahun 2021 tentang Perlindungan dan Pemberdayaan Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah.

Rachmawati, Erna, 2022, Tantangan dan Permasalahan Program Pemberdayaan UMKM, Forbil Institue, https://forbil.id/industri/tantangan-dan-permasalahan-program-pemberdayaan-umkm/erna-rachmawati/

Rakyat Bengkulu, 31 Juli 2022, (https://rakyatbengkulu.disway.id/ read/636380/ bantuan-umkm-belum-bisa-digulirkan).

Santoso, Yusuf Imam, 25 Pebruari 2021, https://industri.kontan.co.id/news/ini-3-kemudahan-umkm-setalah-terbitnya-pp-72021

Downloads

Published

2022-12-30
Abstract viewed = 128 times