MENUMBUHKAN MINAT MENABUNG SEJAK DINI MELALUI SOSIALISASI PENTINGNYA MENABUNG DI SDN 75 LEBONG

Penulis

  • Intan Faradilla Universitas Muhammadiyah Bengkulu
  • Khairul Bahrun Universitas Muhammadiyah Bengkulu
  • Hernadianto Hernadianto Universitas Muhammadiyah Bengkulu
  • Zufiyardi Zufiyardi Universitas Muhammadiyah Bengkulu

DOI:

https://doi.org/10.36085/jimakukerta.v2i3.4275

Kata Kunci:

Minat Menabung, Mengatur Keuangan, Gerakan Menabung, Sosialisasi Menabung, Penyuluhan Menabung

Abstrak

Pengabdian masyarakat merupakan implementasi dari salah satu amanat Universitas Muhammadiyah Bengkulu yaitu pengabdian kepada masyarakat serta implementasi dari ilmu pengetahuan yang didapat selama berada dimeja kuliah. Permasalahan yang dialami oleh anak-anak desa Tabeak Blau yaitu kurangnya kesadaran akan pentingnya menabung sejak dini,maka anak-anak enggan untuk melakukan kegiatan menabung tersebut. Oleh karena itu kami mengadakan kegiatan ini bertujuan memberikan pemahaman kepada siswa sekolah dasar tentang pentingnya membiasakan menabung. Selain itu juga diharapkan dapat memberikan kontribusi mencerdaskan generasi muda melalui kesadaran menabung sejak usia dini dan juga menghindari anak-anak dari sikap boros. Mitra dalam kegiatan ini adalah siswa dan siswi SDN 75 Lebong, Kecamatan Lebong Atas, Kabupaten Lebong. jumlah siswa yang mengikuti dalam kegiatan ini sebanyak 86 siswa baik laki-laki maupun perempuan. Kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan minat menabung pada siswa siswi SDN 75 Lebong.

Kata Kunci: Minat Menabung, Mengatur Keuangan, Gerakan Menabung, Sosialisasi Menabung, Penyuluhan Menabung.

Referensi

Astrini, & Pangestu, R. A. (2021). Peningkatan Kesadaran Menabung Sejak Dini Melalui Sosialisasi Pentingnya Menabung Di SDN Cibingbin 01 Foster an Awareness of Saving Early on Through The Socialization of The Importance of Saving at SDN Cibingbin 01 menjadi tonggak utama untuk keberhasilan. 1(3), 116–124.

Budianto, MaulinaCandra Darmansyah, Dika, Riki Alfiansyah, Galyi Waseso, Subur Okmaja, and Surya Ade Saputera. n.d. “MEMBANGUN SEMANGAT GOTONG ROYONG, EDUKASI MANFAAT MENABUNG SEJAK DINI,EDUKASI TEKNOLOGI INDUSTRI 4.0 DAN BIMBINGAN BELAJAR DI SMP.” http://jurnal.umb.ac.id/index.php/JIMAKUKERTA464.

Korselinda, Risma, Yusmaniarti Yusmaniarti, and Novita Hamron. 2022. “Literasi Keuangan Melalui Gemar Menabung Pada Anak Sejak Dini Di Sd Negeri 15 Kota Bengkulu Kelurahan Tanah Patah.” Jurnal Ilmiah Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (JIMAKUKERTA) 2 (1): 10–15. https://doi.org/10.36085/jimakukerta.v2i1.3106.

, R., & Verawati, N. (2020). Gerakan Gemar Menabung untuk Siswa Sekolah Dasar di Kecamatan Meureubo, Aceh Barat. Dinamisia : Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 4(1). https://doi.org/10.31849/dinamisia.v4i1.3113

Fathonah, V., & Komarudin, R. E. (2021). Menumbuhkan Minat Menabung Sejak Dini dalam Perspektif Ekonomi Islam : Studi Kasus KKN-DR Sisdamas 2021 Fostering Early Saving Interest in Islamic Economics Perspective : A Case Study of KKN-DR Sisdamas 2021.46(Desember).

Pulungan, D. R., Khairani, L., Arda, M., Koto, M., & Kurnia, E. (2019). Memotivasi Anak Usia Dini Menabung Demi Masa Depan. Proseding Seminar Nasional Kewira usahaan, 1(1), 296–301.

Diterbitkan

2022-12-30

Terbitan

Bagian

Edisi Desember Vol 2 No 3 2022
Abstrak viewed = 325 times