PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR MELALUI EDUKASI PENTINGNYA BELAJAR MATEMATIKA DALAM KEHIDUPAN DI SEKOLAH DASAR
DOI:
https://doi.org/10.36085/jimakukerta.v2i3.3920Abstrak
Permasalahan yang dihadapi oleh masyarkat Kelurahan Timbul Rejo yaitu di Kelurahan Timbul Rejo tidak terdapat satu pun sekolah sebagai tempat pendidikan anak. Sehinggs anak Kelurahan Timbul Rejo menempuh pendidikan sekolah dasar di SD 73 Rejang lebong, Kelurahan Talang Rimbo Lama. Setelah melakukan wawancara dan observasi anak kelas VI di SD 73 Rejang lebong sebagai subjek kegiatan diketahui bahwa minimnya tingkat motivasi belajar matematika pada siswa dan minimnya tingkat pengetahuan tentang pentingnya belajar matematika dalam kehidupan. Salah satu program keilmuan yang dilaksanakan pada kegiatan KKN dan pengabdian masyarakat ini adalah Meningkatan Motivasi Belajar Melalui Edukasi Pentingnya Belajar Matematika dalam Kehidupan di Sekolah Dasa pada tanggal 14 September 2022, adapun kegiatan yang dilaksanakan sebagai berikut : 1). Observasi dan wawancara kepada kepala Kelurahan Timbul Rejo tentang keberadaan sekolah untuk mengetahui dimana anak Kelurahan Timbul Rejo menempuh pendidikan. 2). Observasi dan wawancara ke SD 73 Rejang Lebong yang dimana sebagai tempat anak Kelurahan Timbul Rejo menempuh pendidikan yaitu bagaiamana minat siswa terhadap pelajaran matematika. matematika siswa. Hasil yang didapat : 1). Siswa dapat memahami tentang pentingnya belajar matematika dalam kehidupan. 2). Siswa dapat memahami kaitan konsep matematika dengan mata pelajaran lain dijenjang yang lebih tinggi.
Kata Kunci: matematika, minat belajar, motivasi
Referensi
Abdurrahman, M. (2003). Pendidikan Bagi Anak Berkesulitan Belajar. Rineka Cipta.
Ahmad, S. (2014). Teori Belajar dan Pembelajaran di Sekolah Dasa. Kencana Prenadamedia Group.
Anindia Rahmah, D. (2019). Kesulitan Belajar Siswa Pada Proses Pembelajaran Matematika. Prosiding Seminar Nasional Matematika Dan Pendidikan Matematika Sesiomadika 2019, 945–949. http://journal.unsika.ac.id/index.php/sesiomadika
Desmita. (2010). Psikologi Perkembangan Peserta Didik; Panduan Bagi Orang Tua dan Guru dalam Memahami Psikologi Anak, Usia SD, SMP, dan SMA. Resmaja Rosdakarya.
Ibnu badar al-tabany, T. (2014). Mendesain model pembelajaran inovatif, progresif , dan kontekstual : konsep, landasan, dan implementasinya pada kurikulum 2013 (kurikulum tematik integratif/KTI). Universitas Islam Negeri (UIN) Raden Intan Lampung.
Kamarullah, K. (2017). Pendidikan Matematika Di Sekolah Kita. Al Khawarizmi: Jurnal Pendidikan Dan Pembelajaran Matematika, 1(1), 21. https://doi.org/10.22373/jppm.v1i1.1729
Sulaiman Anhary, A., Alfiah, S., Rahman, F., & Dwianggoro Dosen Manajemen Fakultas Ekonomi dan Bisnis, P. (2022). Sekolah Adalah Miniatur Masa Depan Anak Di Yayasan Ini Media Kita, Kp. Pondok Miri, Desa Rawakalong, Kec. Gunung Sindur, Kab. Bogor. 3.
Syah, M. (2006). Psikologi Belajar. PT RajaGrafindo Persada.
Yani. (2021). Cara Membuat Handsanitizer dari Daun Sirih. Rri.co.id.
Yeni, M. E. (2015). Kesulitan Belajar Matematika di Sekolah Dasar.