KETERAMPILAN MEMBACA PANTUN PADA ANAK KELAS V SD NEGERI 94 REJANG LEBONG

Penulis

  • Rindi Narashinta Fakultas FKIP Universitas Muhammadiyah bengkulu
  • Selvi Riwayati FAKULTAS ILMU MATEMATIKA
  • Adi Asmara Universitas Muhammadiyah Bengkulu

DOI:

https://doi.org/10.36085/jimakukerta.v2i2.2646

Abstrak

Membaca merupakan kegiatan yang dilakukan oleh pembaca guna memperoleh informasi atau mendapatkan pesan yang disampaikan oleh penulis. Pembelajaran membaca di sekolah menekankan pada tujuan pemahaman, penyerapan pemerolehan kesan dan pesan atau gagasan yang tersurat. Untuk tujuan tersebut seorang siswa harus dapat mengenali kata demi kata, pemahaman kelompok kata/frasa, kalusa, kalimat atau teks secara keseluruhan. Kegiatan membaca dilaksanakan di sekolah melibatkan pemikiran, penataran, emosi dan disesuaikan dengan tema dan jenis bacaan yang dihadapinya. Dalam membaca pantun anak-anak harus menempatkan nada yang tepat disetiap syairnya, membaca pantun bukanlah hal yang rumit apalagi bagi siswa kelas V SD yang sudah mulai terampil dalam membaca paragraf-paragraf cerita. Dalam penyampaian pesan pantun yang benar anak harus menempatkan emosi ditempat yang tepat agar apa yang disampaikan dapat dinikmati dan diambil oleh pendengar.

Kata Kunci: membaca, pantun, anak

Biografi Penulis

Rindi Narashinta, Fakultas FKIP Universitas Muhammadiyah bengkulu

Fakultas FKIP Universitas Muhammadiyah bengkulu

Selvi Riwayati, FAKULTAS ILMU MATEMATIKA

JLN.ADAM MALIK KAMPUS 4

Referensi

Krisnawati, A., & Farid Ma’ruf, M. (2016). Model Pemberdayaan Masyarakat Melalui Konsep Pertanian Perkotaan (Urban Farming) (Studi Pada Kelompok Tani Elok Mekar Sari Kelurahan Semolowaru Kota Surabaya). Publika, 4(4), 1–11.

Nurhadi. (2004). Membaca Cepat dan Efektif. Bandung: YA3

Tarigan, Henry Guntur. (1985). Membaca dalam Kehidupan. Bandung: Angkasa.

Tarigan, Henry Guntur. 1994. Membaca Sebagai Suatu Keterampilan Berbahasa. Bandung: Angkasa.

Diterbitkan

2022-09-07

Terbitan

Bagian

Edisi Mei Vol 2 No 2 2022
Abstrak viewed = 122 times